5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Palu, Ada Olahan Ikan yang Sedap Banget

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Sabtu, 4 Maret 2023 | 13:25 WIB
Inilah oleh-oleh khas Palu yang wajib dibeli untuk keluarga (Kompas.id/Videlis Jemali)

SajianSedap.comSulawesi memang punya berbagai kota yang wajib untuk dikunjungi.

Salah satunya adalah kota Palu yang menjadi ibukota dari provinsi Sulawesi Tengah.

Banyak sekali wisata bersejarah dan wisata alam yang ada di kota lima dimensi ini.

Selain itu, Anda juga wajib mencoba wisata kulinernya lho.

Kota yang satu ini punya oleh-oleh unik yang sayang untuk dilewatkan.

Cocok banget nih buat Sase Lovers yang ingin membawa buah tangan untuk keluarga.

Dijamin gak akan nyesel deh.

Rekomendasi Oleh-oleh Khas Palu

1. Sambal ikan roa

Sase Lovers pernah dengar nama ikan roa?

Ikan roa menjadi salah satu jenis ikan laut yang biasa ditemui di perairan Sulawesi bagian Utara.

Hewan ini juga punya berbagai nama lho.

Baca Juga: 5 Oleh-oleh Khas Samarinda yang Unik dan Enak, Keluarga Pasti Senang Ketika Mencicipinya

Sambal roa menjadi buah tangan yang wajib dibeli untuk keluarga