Cara Menghilangkan Buih Sabun Membandel di Kamar Mandi, Hilang Dalam Sekejap Cuma Disiram 1 Bumbu Masakan ini

By Ulfa, Kamis, 23 Maret 2023 | 03:25 WIB
Cara menghilangkan buih sabun di kamar mandi dengan cepat (buzzfeed.com)

Penasaran, kan? Mari simak cara-caranya berikut ini. 

Cara 1

Cara pertama yang  bisa kita lakukan adalah dengan menyampurkan cuka putih dan soda kue.

Keduanya bisa jadi bahan pembersih yang ampuh. 

Langkahnya:

- Siapkan soda kue, cuka putih, mangkuk kecil, dan spons antigores

- Tuang secangkir soda kue ke dalam mangkuk kecil dan tambahkan cuka putih secukupnya untuk membuat pasta

Trik melenyapkan buih sabun dari kamar mandi dengan cuka dan soda kue

- Setelah campuran berhenti mendesis, gunakan spons untuk mengoleskannya ke dinding kamar mandi

- Diamkan selama sekitar 15 menit

- Seka permukaan dengan spons anti gores, bilas hingga bersih dengan air, lalu keringkan

Cara 2

Selain menggunakan soda kue, kita juga bisa menggunakan sabun cuci piring sebagai campurannya.

Baca Juga: Gak Akan Lagi Bau Pesing, Kamar Mandi Bisa Wangi Bak Hotel Bintang 5 Cukup dengan Letakkan Semangkok Bahan Dapur Ini