Bisa Masuk Rumah Sakit, Minum Air Kelapa saat Buka Puasa Jangan Dilakukan Kalau Punya Kondisi Ini

By Idam Rosyda, Sabtu, 25 Maret 2023 | 09:10 WIB
orang yang tidak boleh minum air kelapa (frepeik/topntp26)

SajianSedap.com - Berbuka puasa dengan air kelapa muda tentu sangat menyegarkan.

Apalagi setelah seharian menahan haus dan lapar, meminum air kalapa pastinya akan membuat Anda merasa segar kembali.

Kandungan mineral dan elektrolit dari air kelapa sendiri mampu mengagnti cairan tubuh yang hilang secara cepat.

Tidak heran jika air kelapa selalu jadi buruan menjelang buka puasa.

Selain itu, air kelapa juga bisa dipadukan dengan berbagai minuman lain seperti sirup, pemanis gula dan berbagai perasa lain.

Meski menyegarkan dan menyehatkan, namun air kelapa ini bisa menjadi ancaman bagi sebagaian orang.

Beberapa orang dengan kondisis tertentu rupanya tidak disarankan untuk mengonsumsi air kelapa loh.

Alih-alih sehat, minum air kelapa justru bisa mengganggu kesehatan.

Lalu kondisi apa yang sebaiknya tidak diperkenankan untuk minum air kelapa?

Berikut 5 kondisi orang yang tidak boleh minum air kelapa.

1. Gangguan ginjal

Baca Juga: Cara Hilangkan Karang Gigi dengan Bahan Alami, Ternyata Bisa Pakai 2 Bahan Dapur Ini, Nyesel Baru Tahu