Cek Kompor Sebelum Tidur, Kalau Temukan Tanda-tanda Ini Bisa Meledak Kapan Saja, Amankan Sebelum Terlambat

By Idam Rosyda, Sabtu, 25 Maret 2023 | 19:40 WIB
ciri-ciri kompor yang rusak dan sebaiknya segera diganti ()

SajianSedap.com - Waspada mengenai kondisi kompor gas di rumah Anda.

Sebagai salah satu bahan bakar utama yang kini digunakan untuk keperluan rumah tangga, kompor gas kini banyak digunakan di dapur.

Tak pelru lagi menggunakan minyak tanah ataupun kayu.

Penggunaan kompor gas pun lebih praktis.

Namun Anda juga harus hati-hati.

Pasalnya perawatan kompor gas terkadang diabaikan oleh sebagian orang.

Hasilnya tentu Anda menemukan berbagai kasus kebocoran hingga ledakan gas.

Ciri-ciri Kompor Rusak

Hal ini tentu saja berbahaya dan bisa mengakibatkan kebakaran.

Supaya hal ini tidak terjadi, cara mencegahnya adalah dengan mengetaui ciri-ciri kompor rusak Anda.

Kerusakan kompor menjadi salah satu faktor timbulnya ledakan.

Selain soal regulator kompor gas, kondisi kompor sebaiknya Anda periksa.

Baca Juga: Pantas Gak Seawet Punya Nenek, Ternyata Kebiasaan Ini Bisa Bikin Kompor Jadi Cepat Rusak, Catat Nih!