Gak Perlu Disikat Berjam-jam, Noda Di Kaus Kaki Putih Bisa Langsung Luruh dengan Menggunakan Rendaman Bahan Alami Ini

By Gusthia Sasky T, Minggu, 2 April 2023 | 12:25 WIB
Cara membersihkan noda di kaus kaki putih dengan mudah. (Adobe stock)

Perpaduan bahan-bahan tersebut akan mengangkat dan menghilangkan noda kotoran sekaligus mengembalikan warna putih kaus kaki.

Ulangi prosedur

Biarkan mesin menyelesaikan siklus pencucian.

Lalu keringkan jika semua noda sudah hilang.

Ulangi prosedur di atas jika masih ada noda yang tersisa setelah dicuci.

Kaus kaki putih bisa bersih dari noda seperti baru lagi.

Sedangkan, dilansir dari Love to Know, Anda bisa menghilangkan noda pada kaus kaki dengan bantuan baking soda atau soda kue dan cuka putih dengan cara berikut ini;

- Isi wastafel dengan air hangat

- Taburkan baking soda ke kaus kaki

- Rendam kaus kaki selama beberapa jam

- Peras kaus kaki dan cuci menggunakan mesin cuci

- Tambahkan secangkir baking soda dengan detergen dan cuka putih

Baca Juga: Dipakai Terus Jadi Dekil, Ternyata Begini Cara Bikin Kaus Kaki Putih yang Penuh Kotoran Jadi Baru Lagi, Cukup Direndam Bahan Alami Ini