Yang Suka Taruh Makanan Panas di Kulkas Siap-siap Dengan Efek Buruk Ini, Bikin Rugi Seumur Hidup

By Idam Rosyda, Minggu, 28 Mei 2023 | 17:10 WIB
menaruh makanan panas di kulkas (boatbasincafe.com)

SajianSedap.com - Anda termasuk sering menyimpan makanan di kulkas?

Jika iya makanan apa yang Anda simpan?

Apabila makanan yang masih panas atau masih hangat, sebaiknya hentikan kebiasaan ini mulai sekarang.

Ternyata kebiasaan ini bisa menimbulkan bunga es di freezer loh.

Keberadaan bunga es atau kembang es di freezer sering dikeluhkan pengguna kulkas.

Bahkan meski sudah dihilangkan, tak sampai 24 jam bunga es ini kembali muncul lagi.

Hal ini tentu saja cukup merugikan Anda bukan.

Jangan Simpan Makanan Panas di Kulkas

Tempat penyimpanan Anda menjadi penuh dengan bunga es.

Namun Anda perlu tahu.

Sebenarnya tidka semua jenis kulkas bisa munucl bunga es pada bagian freezernya.

Dilansir dari berbagai sumber, Jumat (19/3/2021), terdapat berbagai penyebab yang melandasi munculnya bunga es di freezer kulkas.

Baca Juga: Pakai Kulkas Bakal Sia-sia Kalau Simpan Bahan Makanan Masih dengan Cara Seperti Ini, Bukannya Awet Malah Rugi Terus-terusan