Cara Mengatasi Noda Bekas Double Tape di Dinding, Auto Bersih Lagi Cuma Modal 5 Cara Gampang ini, Cek Deh Sekarang!

By Ulfa, Senin, 29 Mei 2023 | 15:10 WIB
Cara mengatasi noda bekas double tape dengan mudah, cek deh! (tapeuniversity.com)

SajianSedap.com - Cara mengatasi noda bekas double tape di dinding ternyata mudah banget, loh.

Ya, double tape biasanya sering kita gunakan untuk melekatkan benda atau suatu benda.

Menggunakan double tape disebut lebih mudah dan bisa kita temukan di mana-mana.

Apalagi untuk menempelkan barang seperti pajangan untuk mendekorasi kamar atau ruang tamu akan lebih mudah dan tak terlihat.

Tapi, ada satu masalah kalau menggunakan alat perekat ini, nih!

Ya, jika terlalu lama menempel pada dinding, double tape akan memunculkan noda yang akan susah untuk dihilangkan.

Tapi tenang dulu, karena ada cara mengatasi noda bekas double tape di dinding dengan mudah, loh!

Menghilangkan bekas double tape pada dinding ini bahkan tak perlu modal yang mahal!

Daripada penasaran, yuk simak tips-tipsnya berikut ini.

5 Langkah Hilangkan Double Tape Membekas di Dinding

1. Gunakan Pengering Rambut (Hair Dryer)

Melansir Hunker, langkah pertama kita bisa gunakan hair dryer untuk menghilangkan bekas double tape di dinding loh!

Caranya:

Baca Juga: Tips Mudah Menghilangkan Bekas Selotip atau Doble Tape di Dinding, Kembali Mulus dengan 4 Bahan Saja