Alhamdulillah Bisa Sendiri, Begini Cara Memperbaiki Keran Dispenser yang Bocor, Cukup Ikuti 5 Trik ini Dijamin Seperti Baru Lagi

By Ulfa, Kamis, 1 Juni 2023 | 14:40 WIB
Cara memperbaiki keran dispenser yang bocor dengan mudah di rumah (nerakritis.gr)

SajianSedap.com - Dispenser jadi salah satu barang yang wajib ada di rumah.

Pasalnya, dispenser dapat memudahkan kita untuk menampung dan mengambil air minum.

Bahkan beberapa dispenser bisa memanaskan dan mendinginkan air sendiri.

Tapi, lama kelamaan dispenser juga bisa mengalami kerusakan, nih.

Salah satunya terjadi pada keran dispenser.

Ya, pernahkan keran dispenser air di rumah mu terus mengeluarkan air alias bocor?

Itu pertanda bahwa beberapa bagian di keran sudah mengalami kerusakan, nih!

Tapi kita tak perlu terburu-buru mengganti dispenser dengan yang baru, ya!

Karena ada kok cara memperbaiki keran dispenser yang bocor dengan mudah berikut ini.

Tips Memperbaiki Keran Dispenser yang Rusak

Melansir dari Kompas.com, kebocoran pada keran dispenser merupakan hal yang kerap terjadi, khususnya pada dispenser yang telah lama dipakai.

Namun, secara umum ini karena kerusakan engsel atau stopper keran yang sudah aus akibat penggunaan terus menerus.

Baca Juga: Ternyata Direndam Air Salah Besar! Cara Mencairkan Daging Beku yang Aman Harus Pakai 3 Trik ini, Cepat dan Aman Masuk Mulut