Cara Ampuh Hilangkan Noda Cat Rambut di Baju, Coba Rendam dengan 3 Bahan Dapur ini 15 Menit, Bekas Catnya Bisa Rontok Seketika

By Ulfa, Minggu, 18 Juni 2023 | 13:10 WIB
Noda bekas cat rambut di pakaian bisa hilang dengan ikuti beberapa trik ini (cleanipedia.com)

Rendam dengan pemutih

- Mula-mula, isi ember dengan air dingin dan pemutih berbasis oksigen.

Untuk pemutih, tuangkan sesuai dengan petunjuk pemakaian pada kemasannya.

- Rendam pakaian selama setidaknya delapan jam atau semalaman.

Jika nodanya hilang, cuci pakaian seperti biasa.

Jika masih ada sedikit noda, ulangi langkah pembersihan dengan pemutih.

Menghilangkan noda cat rambut pada pakaian

- Bila noda masih ada meski telah dibersihkan dan direndam selama berulang kali, campurkan 4,5 liter air dan seperempat cangkir pemutih klorin.

- Rendam pakaian selama 15 menit dan bilas dengan air bersih.

Namun, cara ini hanya bisa diterapkan pada pakaian berwarna putih ya, Sase Lovers.

Cat rambut berwarna merah 

Sama dengan noda cat rambut berwarna coklat, hitam, atau biru, noda cat rambut berwarna hitam perlu melalui pembersihan awal terlebih dulu.

Caranya juga mudah, kok.

Baca Juga: Kasih Tahu Emak-emak Sekomplek, Noda Hitam Akibat Jamur di Handuk Bisa Lenyap Hanya dengan Dicuci Pakai 1 Bahan Dapur Ini, Ampuh Banget