Zaman Dulu Belum Ada Skincare, Tetangga Di Kampung Hilangkan Flek Hitam Cuma Pakai Jeruk Nipis

By Raka, Jumat, 28 Juli 2023 | 10:10 WIB
Pakai jeruk nipis ternyata lebih ampuh atasi masalah di wajah (Extensions)

SajianSedap.com - Semua pasti sebal jika ada masalah kulit di wajah.

Salah satu yang kerap jadi penumbang kepercayaan diri adalah flek hitam.

Biasanya seseorang akan mengatasinya dengan melakukan perawatan.

Atau sekarang semakin mudah dengan hadirnya skincare yang dapat dipilih sesuai selera.

Tentu tak semua bisa membeli skincare.

Bahkan terkadang produk yang dibeli justru menimbulkan efek buruk.

Maka tak ada salahnya mengatasi masalah kulit dengan cara alami.

Seperti jeruk nipis.

Manfaat Jeruk Nipis untuk Kesehatan Kulit

Dilansir dari Stylecraze, berikut ini manfaat dan paket perawatan wajah dari jeruk nipis.

1. Mengatasi Flek Hitam

Jeruk nipis dianggap sebagai bahan pencerah alami karena sifat pencerah kulitnya.

Maka ini dapat digunakan untuk menyamarkan flek hitam.

Baca Juga: Kapan Lagi Bisa Cantik Cuma Modal Petik Daun ini di Pinggir Jalan, Flek Hitam Bertahun-tahun Bisa Lenyap dalam Sekali Usap