Rebus Gelas Seminggu Sekali, Satu RT Langsung Tak Sabar Untuk coba

By Dok Grid, Rabu, 23 Oktober 2024 | 12:01 WIB
Ini jadinya kalau kita merebus gelas seminggu sekali (Tangkapan layar Youtube/Setrina Official)

Kamu bisa menuang air ke dasar gelas, daripada ke sisi gelas.

Hal tersebut untuk mencegah gelas kaca bereaksi saat menerima panas.

2. Menaruh sendok logam

Dengan menaruh sendok logam pada gelas kaca.

Kamu bisa menaruh sendok atau garpu logam ketika menuangkan air panas ke dalam gelas kaca.

Sendok logam adalah penghantar panas yang baik sehingga bisa meredam panas yang ada di gelas.

3. Memilih produk berkualitas

Ketika membeli gelas kaca, kamu bisa memilih produk yang berkualitas.

Misalnya dengan memegang materi kaca pada gelas tersebut.

Jangan memilih gelas yang terlalu tipis. Pilihlah bahan yang tebal, rata, dan halus.

Pastikan juga melihat permukaan gelas, apakah ada yang retak atau enggak.

Nah, beberapa tips di atas dijamin ampun mencegah gelas kaca pecah saat dituang air panas.

Jadi gelas kaca mu akan lebih awet.

Semoga berguna ya, Sase Lovers!

Baca Juga: Emak-emak Pasti Senang Kalau Tahu, Noda Kopi dan Teh pada Cangkir Lenyap Cuma Digosok Pakai Bahan Dapur Ini, Gak Perlu Beli Baru deh!