Sering Dipakai Setiap Hari, 3 Benda di Dapur Ini Diam-diam Mengandung Racun yang Bisa Mengancam Kesehatan, Waspada Memakainya!

By Amelia Pertamasari, Senin, 28 Agustus 2023 | 13:10 WIB
Peralatan dapur yang mengandung racun. (FabrikaCr)

SajianSedap.com - Dapur adalah tempat di mana makanan disiapkan dan dimasak dengan bantuan berbagai alat masak.

Ini adalah salah satu ruangan yang paling penting di dalam rumah karena berbagai hidangan enak dan sehat bisa diciptakan.

Berbagai alat masak ataupun peralatan dapur yang umum digunakan seperti kompor, oven, blender, pisau, alat pemotong, panci, hingga alat pemanggang.

Dengan bantuan semua peralatan itu, makanan bisa beraneka ragam jenis olahannya dengan cita rasa yang nikmat.

Meski peralatan itu semua cukup membantu, Anda mungkin bisa terkejut bahwa ada beberapa peralatan dapur yang diam-diam mengancam kesehatan.

Diketahui peralatan dapur tertentu mengandung racun yang bisa dilepaskan jika tidak digunakan dengan benar.

Anda tentu khawatir bukan mengetahui hal ini dan sebisa mungkin harusnya menghindari penggunaannya.

Tapi jangan risau dulu, penggunaan yang tepat tidak akan membahayakan Anda kedepannya.

Lantas, benda di dapur apa saja itu?

Simak berikut ini.

Benda di Dapur yang Mengandung Racun Berbahaya untuk Kesehatan

Nah, berikut ini barang dan produk di dapur yang bisa mengancam kesehatan dilansir dari laman The Healthy.

Baca Juga: Trik Jitu Menghilangkan Getah di Pisau dan Talenan, Dioles dengan 1 Bahan Dapur Ini Bisa Bersih Kesat dengan Mudah