Cara Membuat Daun Tanaman Hias Lebih Hijau Cuma Modal Air Rebusan Kentang, Subur dan Cantik Tanpa Pupuk Kimia Lagi

By Amelia Pertamasari, Rabu, 11 Oktober 2023 | 11:40 WIB
Cara menghijaukan tanaman hias dengan air rebusan kentang. (Kolase Unsplash)

Baca Juga: Akhirnya Ketemu Cara Membuat Tanaman Tomat Berbuah Lebat, Tabur 3 Bahan dari Dapur Ini Saja

Tanaman hias apa yang paling diuntungkan dari air rebusan kentang?

Keunggulan air rebusan kentang untuk tanaman adalah tidak mungkin menyebabkan kerusakan serius pada tanaman karena air bertepung bermanfaat untuk semua jenis tanaman yang sedang tumbuh.

Namun, diyakini ada tanaman hias tertentu yang akan mendapat manfaat lebih dari yang lain.

Tanaman yang paling mungkin bermanfaat adalah tanaman dengan sistem akar yang dalam, jadi gunakan pada monstera, maranta, dan palem, sebut Bhula.

Untuk alasan itu, imbuh dia, mungkin ada baiknya juga menghindari penggunaan air rebusan kentang pada tanaman kaktus atau sukulen.

Ini karena sistem akar mereka yang lebih pendek lebih rentan tergenang air.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Cara Pakai Air Rebusan Kentang agar Daun Tanaman Lebih Hijau

Baca Juga: Nekat Gak Mau Dipindah dari 3 Tempat Ini di Rumah, Tanaman Lidah Mertua Bisa Bikin Rugi Seumur Hidup Menurut Fengshui