SajianSedap.com - Tanaman lidah mertua merupakan salah satu tanaman yang banyak ditanam di rumah-rumah.
Tanaman satu ini bisa membantu membersihkan udara di rumah.
Apalagi di tengah kondisi udara yang semakin buruk, menanam tanaman lidah mertua bisa Anda pertimbangkan.
Selain itu tanaman lidah mertua juga bisa menyerap karbondioksida di malam hari loh.
Jadi tak heran tanaman satu ini sering diletakkan di dalam rumah.
Akan tetapi meletakkan tanaman lidah mertua ternyata tidak bisa sembarangan.
Menurut Fengshui, tanamna lidah mertua bisa memberikan dampak yang buruk jika diletakakn di dalam rumah sembarangan.
Karena itu Anda yang punya dan meletakakn di rumah ini sebaiknya berhati-hati.
Jika diletakkan di 3 tempat ini sebaiknya segera Anda pindahkan.
Lantas mana saja tempat di rumah yang sebaiknya tidak ditaruh tanaman lidah mertua?
Dikutip dari laman Architectural Digest, menurut fengshui, berikut 3 lokasi penempatan tanaman lidah mertua yang harus Anda hindari.
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR