Cocok Malam-malam Rebus Kacang Tanah Lalu Makan Secara Rutin, BPJS Bisa Nganggur Karena Jauh dari Penyakit ini

By Ulfa, Minggu, 15 Oktober 2023 | 19:40 WIB
Manfaat makan kacang tanah malam-malam untuk tubuh (daringgourmet.com)

4. Memperbaiki Mood

Kandungan Tryptophan dalam kacang tanah bermanfaat untuk menurunkan tanda-tanda depresi dan memperbaiki suasana hati.

5. Mengurangi Risiko Penyakit Kanker Usus

Kacang tanah merupakan sumber asam p-coumaric, yang dapat meminimalisir risiko kanker usus.

6. Mempercepat Pertumbuhan Rambut

Kandungan Asam lemak omega3 dan Vitamin E dalam kacang tanah sangat baik untuk pertumbuhan rambut dan meningkatkan sirkulasi darah di sekitar kulit kepala.

7. Memperkecil Risiko Terkena Batu Empedu dan Infeksi Hati

Kacang tanah diyakini dapat memperkecil risiko terkena batu empedu, infeksi hati dan infeksi kantung empedu.

8. Sumber Energi

Kacang tanah mengandung banyak mineral dan antioksidan yang dapat menjadi sumber energi, saat tubuh merasa lelah. (*) 

Artikel ini telah tayang di Tribunjogja.com dengan judul Suka Ngemil Kacang Rebus? Ternyata Punya Khasiat Lho.

Baca Juga: Pantas Nenek Panjang Umur, Ternyata Makan Kacang Koro Rahasianya, 4 Penyakit Mematikan Ini Ogah Masuk Tubuh