Madu Usia 3.000 Tahun Masih Aman dan Bisa Dikonsumsi? 5 Bahan Makanan Berikut Ini Ternyata Tak Punya Expired Date!

By Idam Rosyda, Kamis, 16 November 2023 | 12:10 WIB
bahan makanan yang bisa disimpan lama (freepik)

SajianSedap.com - Expired date atau tanggal kadaluarsa sering jadi patokan apakan bahan makanan masih bisa dikonsumsi atau tidak.

Expired date sendiri merupakan keterangan yang bisa digunakan untuk mengetahui sampai kapan makanan dalam kondisi baik untuk dikonsumsi

Namun tentu tidak semua bahan makanan memiliki tanggal kadaluarsa dalam kemasannya.

Biasanya bahan makanan tanpa kadaluarsa ini dibuat oleh industri rumahan.

Lantas bagaimana mengetahui apakah makanan layak dikonsumsi atau tidak.

Memang ada beberapa bahan mentah yang tidak perlu expired date karena tidak memiliki masa kadaluarsa.

Tapi perlu digaris bawahi, kualitas bahan ini bergantung cara penyimpanan yang tepat.

Sebuah temuan arkeolog menemukan madu berusia 3000 tahun.

5 Bahan Makanan yang Tidak Memiliki Expired Date

Madu ini terkubur di dalam makam Mesir.

Fakta mengejutkan yang timbul adalah madu berusia 3000 tahun ini ternyata masih bisa dimakan.

Ya, madu termasuk salah satu dari 5 makanan yang bisa disimpan dalam jangka waktu yang lama.

Baca Juga: Kasih Tahu Istri Di Rumah, Jangan Coba-coba Sajikan Singkong dalam Bentuk ini Kalau Besok Masih Butuh Uang Belanja