Mycoplasma Pneumoniae Sudah Masuk Jakarta, Jauhi Anak-anak dari 4 Makanan Ini Sekarang Juga

By Raka, Selasa, 5 Desember 2023 | 15:40 WIB
Makanan yang diduga memperparah kondisi Mycoplasma Pneumoniae (Alodokter)

4 Makanan Penyebab Radang Paru-Paru

Paru-paru merupakan salah satu organ penting dalam tubuh.

Untuk itu, kita juga harus menjaga kesehatan paru-paru.

Mulai sekarang harus mengurangi makanan berikut ini demi kesehatan paru-paru.

1. Karbohidrat Olahan

Berdasarkan studi yang diterbitkan pada Maret 2016 oleh Cancer Epidemioly, Biomarkers and Prevention, orang yang mengonsumsi makanan tinggi gula memiliki risiko mengidap penyakit paru lebih tinggi dibandingkan yang tidak.

Yup! kandungan gula yang terkandung dalam makanan karbohidrat olahan sangatlah tinggi.

Lebih baik kita memilih karbohidrat kompleks seperti beras merah, buah-buahan, roti gandum, dan sayuran.

Tak hanya mengandung gula tambahan, kaya serat dan juga membantu turunkan kolesterol.

2. Daging Panggang

Pengolahan daging dengan cara dipanggang kerap kali dikaitkan dengan risiko mengidap kanker paru-paru.

Soalnya, menurut penjelasan dr. Rohs, seorang ahli onkologi toraks di Rumah Sakit Mount Sinai di New York, memanggang dapat melepaskan hidrokarbon poliksklik yang dapat masuk ke dalam daging sehingga menyebabkan konsumen berisiko terkena kanker.

Jika tetap ingin makan daging panggang, sebaiknya kita panggang daging sampai matang tapi jangan sampai gosong.

Pastikan juga kita memakan daging panggang dalam jumlah yang wajar alias enggak berlebihan, ya.

Baca Juga: Divonis Dokter Idap Penyakit Mengerikan Usai Pingsan saat Ceramah, Ustaz Zacky Mirza Pantang Konsumsi Makanan Ini Seumur Hidup