5 Bahan Dapur untuk Membasmi Rayap saat Musim Hujan Serta Cara Memakainya, Dijamin Ampuh

By Idam Rosyda, Rabu, 13 Desember 2023 | 19:10 WIB
bumbu dapur untuk mengusir rayam ()

Buatlah air asin dan isi ke dalam botol semprot untuk disemprotkan ke area rumah Anda yang terkena dampak.

Larutan garam ini akan mengeringkan rayap yang menyerang rumah Anda dan pada akhirnya akan membunuh mereka.

2. Cabe rawit

cabe rawit untuk mengusir rayap

Mengutip dari No Broker, bubuk atau semprotan cabai rawit terbukti berhasil membasmi rayap.

Cabai rawit mengandung capsaicin, yang merusak sistem saraf rayap dan membunuh mereka.

Anda bisa menyemprotkan bubuk tersebut langsung ke rayap atau mencampurkannya dengan minyak sayur, air, dan bubuk merica untuk membuat semprotan.

Semprotkan seminggu sekali untuk membasmi rayap.

3. Minyak cengkeh

Larutan pembasmi rayap buatan sendiri yang kedua dan efektif dapat dibuat dengan menggunakan minyak cengkeh dan air.

Campurkan 3 tetes minyak cengkeh ke dalam setengah cangkir air dan gunakan dalam botol semprot.

Semprotkan pada area yang terkena dampak dan lihat betapa mudahnya membunuh rayap.

4. Minyak jeruk

Jangan meremehkan kekuatan minyak jeruk dalam membasmi rayap di rumah.

Baca Juga: 2 Cara Membersihkan Bagian Dalam Termos Air Panas yang Berkerak