SajianSedap.com - Rasanya mirip dengan yang kita beli di mall, ini dia 5 resep crepes favorit dengan rasa manis dan gurih.
Untuk membuat camilan simple yang tampil mewah ini tidak sulit, bahkan pemula sekalipun bisa membuatnya.
Agar tidak penasaran, langsung saja contek aneka camilan praktis yang enak maksimal ini untuk camilan keluarga tercinta.
5 Resep Crepes Favorit Untuk Camilan
Resep Crepes Burger Keju
Waktu: 45 Menit
Sajian: 20 porsi
Bahan Kulit:
150 gram tepung terigu protein sedang
1/4 sendok teh garam
3 butir telur
300 ml susu cair
1 sendok makan margarin, lelehkan
Baca Juga: 2 Tempat Jual Cromboloni Viral Di Cikarang, Mulai Dari Harga Rp 32.000
Bahan Tumisan Isi:
2 siung bawang putih, cincang
Resep Crepes Pisang Gula Merah
Waktu: 30 Menit
Sajian: 10 Buah
Bahan Crepe:
150 gram tepung terigu protein sedang
1 sendok teh kopi dilarutkan dalam 1 sendok teh air panas
1/4 sendok teh garam
15 gram gula tepung
2 butir telur
Baca Juga: Cuma Modal Rp 5.000, Terungkap Cara Singkong Goreng Merekah! Siap-siap Dipuji Serumah
400 ml susu cair
Resep Crepes Goreng Sosis
Waktu: 30 Menit
Sajian: 25 Buah
Bahan:
100 gram tepung terigu protein sedang
25 gram maizena
1/2 sendok teh garam
1/2 sendok teh gula pasir
1 butir telur
350 ml susu cair
Baca Juga: Sukses Membuat Camilan Renyah Dan Enak Dengan Resep Cheese Stick Ubi
Resep Crepes Burger Keju
Waktu: 45 Menit
Sajian: 20 Porsi
Bahan Kulit:
150 gram tepung terigu protein sedang
1/4 sendok teh garam
3 butir telur
300 ml susu cair
1 sendok makan margarin, lelehkan
Bahan Tumisan Isi:
2 siung bawang putih, cincang
Baca Juga: 3 Camilan Serba Roti yang Gampang Dibuat, Seenak Buatan Toko Roti Langganan
Resep Crispy Crepes
Waktu: 30 Menit
Sajian: 7 Porsi
Bahan Kulit:
200 gram tepung terigu protein sedang
1 sendok teh baking powder
1 butir telur
50 gram gula pasir halus
300 ml susu cair
1/4 sendok teh garam