Bumbu Hitam Pekat Memikat Bikin Lidah Auto Bergoyang! Ini Dia 3 Tempat Makan Nasi Bebek Paling Enak di Jakarta

By Ersi PW, Kamis, 11 Januari 2024 | 10:20 WIB
Nasi Bebek Pak Munawi. (Detikcom)

Iya, warung ini namanya Nasi Bebek Mak Isa.

Nasi Bebek Mak Isa punya dua cabang di Jakarta, yakni di Jalan Bekasi Timur nomor 44, Jatinegara, Jakarta Timur (pukul 6.00-23.00) dan Mall Ambassador lt. 4, Kuningan, Jakarta Selatan (pukul 10.00-21.00) dan buka setiap hari.

Sase Lovers pernah mencobanya?

Nasi Bebek BCA Melawai

Nasi bebek ini sudah terkenal oleh anak-anak JakSel alias Jakarta Selatan. 

Yakni Nasi Bebek BCA Melawai.

Sesuai dengan namanya, warung nasi bebek ini berlokasi benar-benar di samping Bank BCA.

Banyak yang rela datang ke sini karena tutupnya sampai jam 02.00 pagi.

Meski begitu, kadang-kadang menu di sini sudah habis duluan sejak jam 22.00. 

Tak heran, karena bumbu bebeknya itu gurih dan nampol banget.

Sase Lovers yang mau mencobanya, bisa datang mulai pukul 17.00 - 02.00 (pagi), ya.

Lokasinya ada di Jl. Melawai Raya No.191, RT.7/RW.5, Kramat Pela, Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan.

Baca Juga: Resep Nasi Bebek Ala Madura Lezat Untuk Ide Bersantap Di Hari Libur