Setelah itu, baru kita bisa membilas wajah kembali dengan air bersih dan sabun pencuci muka.
Untuk dapatkan hasil yang optimal, kita bisa melakukannya beberapa kali.
Jangan Sering-sering Tambahkan Selai pada Roti Tawar
Diketahui roti dan selai menjadi kombinasi yang klop untuk sarapan.
Namun kedua makanan ini sangat tidak dianjurkan untuk dikombinasikan.
Kenapa?
Pasalnya, roti putih adalah olahan tepung.
Sementara sebagian besar selai punya kandungan gula yang tinggi.
Kombinasi ini bikin kadar gula naik dan turun yang bisa bahayakan tubuh.
Kalau ingin memiliki wajah yang cantik tanpa menggunakan skincare, bisa banget mencoba merawat wajah dengan menggunakan roti tawar.
Selamat mencoba sase lovers!
Artikel ini telah tayang di Nakita.id dengan judul: Coba Oleskan Roti Tawar yang Sudah Dihaluskan pada Wajah, Siap-Siap Terkejut Lihat Hasilnya
Baca Juga: Butuh Ide Jualan Cromboloni yang Murah Meriah? Wajib Contek Resep Cromboloni Roti Tawar Ini
Baca Juga: 5 Resep Camilan Serba Roti yang Cocok Jadi Camilan Saat Santai Di Rumah