SajianSedap.com - Ada beragam pantangan saat Imlek.
Tak cuma dari sejumlah kegiatan, pun juga terkait makanan yang disantap.
Kepercayaan etnis Tionghoa membuat sejumlah makanan berikut dilarang disajikan saat Imlek.
Mulai dari buah seperti salah, hingga makanan berwarna putih seperti nasi hingga tahu.
Khusus tahu, merupakan lauk favorit banyak orang.
Selain mengenyangkan, olahan kedelai ini juga dapat membantu para wanita bisa memiliki wajah yang cerah.
Tanpa perlu menggunakan skincare, semua pasti langsung pangling.
Cara Mencerahkan Kulit Wajah dengan Tahu Putih
Selama ini kita mengenal tahu putih hanya sebagai makanan saja.
Di Indonesia banyak sekali makanan dengan bahan dasar tahu putih.
Makanan ini juga sangat mudah ditemui dan harganya murah.
Nggak heran kalau tahu putih menjadi salah satu bahan makanan yang banyak digemari.
Baca Juga: Rekomendasi Chinese Food Halal di Jogja yang Bisa Dikunjungi saat Liburan Imlek