Tak Perlu Biaya yang Mahal, Sayuran Murah Ini Dijamin Ampuh Mengatasi Ketombe! Bagaimana Caranya?

By Dwi, Jumat, 9 Februari 2024 | 16:40 WIB
Tips Menghilangkan Ketombe Dengan Kangkung (Freepik)

SajianSedap.com - Kepala gatal karena ketombe memang sangat menggaggu aktivitas sehari-hari.

Padahal, kita sudah mencoba beragam jenis shampo untuk mengatasinya, namun ketombe justru tetap kambuh lagi.

Yang sangat mengganggu adalah ketika ketombe jatuh ke baju karena menggaruk kepala akibat gatal yang disebabkan ketombe.

Berbagai cara pun kita lakukan untuk mengurangi masalah pada kulit kepala ini, mulai dari mengganti sampo hingga menggunakan obat.

Padahal, sase lovers tak perlu harus keluar uang banyak untuk mengatasi masalah ini.

Kita bisa menggunakan sayur dengan harga yang sangat murah yang bisa kita beli di warung.

Emang bisa menghilangkan ketombe dengan sayuran?

Lalu bagaimana cara menggunakan sayuran tersebut untuk menghilangkan ketombe,

Agar tidak penasaran lagi, mari langsung saja simak arikel berikut dan langsung saja menirunya.

Cara Menghilangkan Ketombe Dengan Bahan Alami

Sayuran murah yang bisa kita gunakan untuk menghilangkan ketombe adalah sayur kangkung.

Sayuran yang bisa kita beli dengan harga murah dan bergizi ini ternyata bisa menghilangkan masalah pada kulit kepala.

Baca Juga: Hilangkan Ketombe Pakai Bahan Dapur Ternyata Mudah, Coba Pakai 3 Bahan Ini saat Mandi Besok Pagi, Dijamin Ampuh!