Coba-coba Masukkan Garam ke Dalam Toples Kue Kering, Satu Keluarga Ucap Syukur Lihat Efeknya ini

By Ulfa, Selasa, 13 Februari 2024 | 10:40 WIB
Fungsi garam jika dimasukkan pada toples kue kering untuk lebaran (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Bulan suci Ramdhan sebentar lagi akan tiba.

Saat ramadhan, tentu saja yang disiapkan banyak orang adalah stok kue kering untuk lebaran.

Mulai dari nastar, kue putri salju, kastangel dan lain sebagainya sudah disiapkan dari lama.

Maka dari itu, kita harus simpan yang benar agar kue kering tahan lama, nih.

Salah satunya adalah dengan menyediakan garam saja.

Memang apa fungsinya?

Yuk simak cara menyimpan yang benar agar kue kering tahan lama berikut ini.

Tips Menyimpan Kue Kering yang Tepat

1. Pastikan toples bersih dan kering

Sebelum memasukkan kue kering ke dalam toples pastikan dulu toples tersebut bersih dan kering.

Kalau baru dicuci, lap dulu toples sampai benar-benar kering. Kemudian angin-anginkan beberapa saat atau jemur dibawah sinar matahari.

Sebab, kue akan cepat melempem, bahkan juga jadi cepat berjamur, kalau disimpan dalam toples yang tingkat kelembabannya tinggi.

2. Bedakan kue kering yang bertekstur renyah dan mana yang bertekstur lembut

Untuk kue kering yang bertekstur renyah sebaiknya disimpan menggunakan toples kaca yang kedap udara, agar tetap terjaga kerenyahannya.

Baca Juga: Bukan Terigu, Gunakan Benda Ini Di Atas Loyang Agar Kue Kering Lebaran Hasilnya Tetap Cantik