Coba Jemur Peralatan Dapur Ini di Bawah Sinar Matahari Selesai Dicuci Pakai Sabun, Jangan Kaget Hasilnya Balik Tampak Baru

By Amelia Pertamasari, Minggu, 18 Februari 2024 | 18:40 WIB
Ilustrasi peralatan dapur. (Kompas)

Baca Juga: 5 Peralatan di Dapur yang Harus Dicabut dari Stop Kontak Sebelum Ditinggal Pergi, Jangan Sampai Lupa!

Info: Buat rencana rutin untuk membersihkan peralatan dapur secara mendalam

Meskipun membersihkan permukaan di dapurmu adalah tuntutan sehari-hari, kamu juga harus meluangkan waktu untuk melakukan pembersihan lebih dalam pada peralatan dapur yang besar.

Sebulan sekali kamu harus membersihkan bagian dalam dan luar kulkas, mesin pencuci piring, dan kompor.

Meskipun kulkas disimpan pada suhu dingin, beberapa bakteri (seperti listeria) berkembang biak di lingkungan itu.

Sementara kompor mencapai suhu yang sangat tinggi juga dapat menampung patogen.

Ahli mikrobiologi, Philip Tierno Jr., Ph.D, mengatakan kalau tidak sedikit orang cenderung agak abai membersihkan kompor.

Padahal percikan atau tumpahan makanan yang tidak segera dibersihkan bisa menjadi media yang baik untuk pertumbuhan mikroba.

Sementara itu, microwave yang kotor dapat membuatmu sakit sehingga peralatan dapur satu ini perlu dibersihkan seminggu sekali.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul 7 Barang yang Makin Bersih Dijemur di Bawah Sinar Matahari

Baca Juga: 5 Peralatan di Dapur yang Harus Dicabut dari Stop Kontak Sebelum Ditinggal Pergi, Jangan Sampai Lupa!