Cara Mudah Membersihkan Toren Air Untuk Pemula, Tak Perlu Panggil Tukang Lagi

By Dwi, Kamis, 22 Februari 2024 | 11:25 WIB
Cara Mudah Membersihkan Toren (SHUTTERSTOCK/NASIB DEMLITE)

Campurkan 3 sendor gamram ke dalam 2 liter air.

Kemudian aduk hingga merata.

Guyurkan cairan itu ke dalam tandon air lalu sikat dengan bersih.

4. Menggunakan Air Kapur

Cara membersihkan toren air yang kotor karena lumut bisa menggunakan air kapur.

Bubuk kapur memiliki sifat keras sehingga mampu merontokkan kerak lumut yang menempel di dinding tandon air.

Kita bisa menggunakan kapur tulis yang ditumbuk lalu dicampurkan ke dalam beberapa liter air.

Kemudian, guyurkan cairan tersebut ke dinding tandon dan sikat dengan spons kasar hingga bersih.

5. Menggunakan Air Panas

Dikutip dari laman Home Steady, cara membersihkan tandon dari lumut bisa dilakukan menggunakan cairana pemutih.

Pertama, kosongkan air di tandon.

Lalu, gosok dinding bagian dalam tandon dengan bersih.

Selanjutnya, bilas dengan air hangat lalu sikat kembali.

Baca Juga: Cuma Pakai 1 Bahan Dapur, Begini Cara Membersihkan Meja Kayu dari Noda Kopi yang Membandel