Cara Menyimpan Daging untuk Stok Menu Ramadhan, Bisa Awet Berbulan-bulan dengan 2 Tips ini

By Ulfa, Selasa, 5 Maret 2024 | 09:09 WIB
Cara simpan daging kurban yang benar agar tahan lama (Tribun Jateng - Tribunnews.com)

3. Jangan buka kemasan:

Jika Anda membeli daging kurban yang sudah dikemas di supermarket, sebaiknya jangan membukanya terlebih dahulu.

Biarkan daging tetap dalam kemasan aslinya untuk mencegah kontaminasi udara luar.

Waktu Bertahan Daging jika Disimpan di Kulkas:

Dengan menyimpan daging kurban di bagian pendingin kulkas dengan suhu antara 2-4 derajat Celsius, berikut adalah perkiraan waktu bertahan daging dalam kulkas:

Potongan besar seperti steak: 2-4 hari.

Paha kambing utuh: 5 hari.

Daging kambing cincang: 1 hari (karena permukaan yang lebih banyak terpapar udara).

Menyimpan Daging di Freezer

menyimpan daging dalam freezer.

Jika Anda ingin menyimpan daging kurban dalam jangka waktu yang lebih lama, gunakanlah freezer.

Berikut adalah langkah-langkah yang dapat Anda lakukan:

1. Suhu yang tepat:

Atur suhu freezer di bawah -17 derajat Celsius untuk mencegah perkembangan bakteri.

2. Bungkus dengan baik:

Bungkus daging menggunakan plastic wrap, lalu bungkus lagi dengan aluminium foil untuk menjaga kelembaban.

Baca Juga: Tips Membuat Tahu Bakso dari Daging Ayam Agar Hasilnya Empuk, Bisa Disimpan untuk Frozen Food Bulan Ramadhan