Cara Tepat Membuang Minyak Goreng Bekas Pakai, Stop Buang di Wastafel atau Saluran Air

By Ulfa, Minggu, 10 Maret 2024 | 09:29 WIB
Cara membuang minyak goreng bekas. (Unsplash)

2. Saring minyak

Apabila minyak bekas pakai masih bersih dan layak digunakan, ada beberapa cara tang bisa kamu lakukan supaya lebih berkualitas saat digunakan kembali.

Salah satunya yakni menyaring minyak bekas layak pakai terlebih dahulu.

Kamu bisa menggunakan saringan halus supaya sisa makanan terpisah.

Untuk hasil yang lebih baik, lakukan penyaringan saat minyak masih hangat.

3. Manfaatkan untuk membersihkan alat masak

Selain dimanfaatkan untuk memasak kembali jika masih layak, kamu bisa menggunakannya untuk keperluan lain juga loh.

Minyak bekas ini bisa membantu aktivitas bersih-bersih juga.

Tips membuang minyak goreng

Termasuk mengatasi noda bekas gosong pada panci.

Untuk caranya, kamu bisa memanaskan minyak bekas yang ada di dapur dan masukkan ke dalam wadah yang tahan panas.

Lanjut, masukkan ke bagian permukaan panci gosong dan berkerak.

4. Bekukan minyak sebelum membuangnya

Mungkin cara ini belum banyak yang menduganya, tapi membekukan minyak sebelum membuang bisa menjadi solusi yang tepat.

Baca Juga: Cara Mudah Menjernihkan Minyak Goreng Kotor Setelah Dipakai Masak, Salah Satunya Pakai Tepung Maizena