Anti Layu, Ini Rahasia Simpan Daun Selada Tanpa Kulkas, Contek 3 Langkah ini

By Ulfa, Minggu, 10 Maret 2024 | 09:02 WIB
Manfaat Air Rebusan Daun Selada (Sajian Sedap)

Baca Juga: Jangan Langsung Konsumsi Obat Tidur, Minum Air Rebusan Daun Ini Agar Tidur Jadi Lebih Pules

Setelah mencuci bersih, keringkan sayuran hijau dengan membuang airnya.

Kemudian simpan dengan cara membungkusnya menggunakan tisu dan plastik yang sudah dilubangi.

Cara mencuci ini juga bisa dilakukan untuk sayuran hijau lain, seperti bayam, kangkung, brokoli, sawi hijau, dan bok choy.

Nah, itulah cara menyimpan selada tanpa kulkas.

Semoga membantu ya, Sase Lovers!

Artikel ini telah tayang di TribunJatim.com dengan judul Cara Menyimpan Sayur Selada Tanpa Kulkas, Bisa Awet dan Segar Beberapa Hari, Ini Langkah-langkahnya.

Baca Juga: Dikira Selama ini Cuma Pelengkap Burger, Ternyata Daun Selada Bikin Semua Senang Lihat Angka Timbangan