Cara Ampuh Atasi Aliran Keran yang Kecil di Rumah, Modalnya Cuma Pakai Alumunium Foil

By Ulfa, Selasa, 12 Maret 2024 | 11:27 WIB
Cara mengatasi aliran air keran yang kecil dengan alumunium foil (cardinalplumbingva.com)

SajianSedap.com - Keran sangat dibutuhkan di rumah untuk mengalirkan air dari toren ataupun sumur.

Namun, sering ada masalah pada air keran di rumah, nih.

Ya, salah satunya yang paling menyebalkan adalan aliran air keran yang keci.

Kalau sudah begini, kita jadi harus menunggu lama untuk mencuci tangan ataupun untuk menampung air di bak atapun ember.

Hal ini tentu saja membuang-buang banyak waktu dan energi.

Tapi kalau kamu alami aliran air keran yang kecil jangan dulu panggil tukang ledeng, ya!

Karena ada kok cara mengatasi air keran yang kecil hanya dengan alumunium foil.

Wah, bagaimana caranya?

Cara Mengatasi Aliran Air Keran yang Kecil

Diketahui bahwa penyebab keran air yang mampet bisa jadi karena tersumbat kotoran mineral yang menumpuk.

Pasalnya kualitas dan jenis air bisa menyebabkan karat dan korosi yang menyumbat air untuk keluar.

Tapi tenang, ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk membersihkan karat dan korosi pada keran. 

Baca Juga: Cara Mengatasi Keran Dispenser yang Macet, Air Bisa Kembali Lancar Keluarnya Tanpa Harus Panggil Teknisi