Coba Campur Baking Soda ke Sabun saat Mencuci Piring, Jangan Kaget Hasilnya jadi Sebagus ini

By Ulfa, Sabtu, 30 Maret 2024 | 09:19 WIB
Manfaat campurkan baking soda dan sabun cuci piring untuk mencuci piring (fabhow.com)

Seringkali noda minyak susah dibersihkan hanya dengan menggunakan sabun cuci piring, untuk itu kamu bisa menggunakan baking soda agar lebih cepat bersih.

Siapkan air hangat di baskom lalu tambahkan beberapa tetes sabun cuci piring dan 1-3 sendok baking soda.

Campuran baking soda dan sabun dapat membuat noda terangkat dengan cepat ini juga akan menghemat waktumu dalam mencuci piring.

4. Menghilangkan noda teh dan kopi di cangkir

Jika kamu penikmat kopi atau teh di rumah, pasti kamu sering menemukan noda bekas kopi dan teh yang melingkar di cangkir teh ataupun gelas.

Tentu ini dapat membuat tampilan gelas menjadi kotor dan sulit dibersihkan.

Jangan khawatir, kamu bisa menggunakan cairan baking soda pada cangkir atau gelas.

Tuang baking soda secukupnya lalu tambahkan air diamkan sebentar hingga noda memudar.

Lalu gosok dengan spons atau sikat, noda teh dan kopi pun langsung lenyap seketika.Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "4 Manfaat Baking Soda dalam Membersihkan Peralatan Memasak".

Baca Juga: Cara Meredakan Asam Lambung Naik dengan Baking Soda, Ternyata Harus Dikonsumsi Seperti Ini