Tips Sederhana Persiapan Masak Sebelum Lebaran, Ada yang Sudah Dilakukan?

By Ersi PW, Rabu, 3 April 2024 | 14:08 WIB
Tips menyambut lebaran (Sajian Sedap)

Menikmatinya pun jadi semakin lezat. 

Baca Juga: 7 Rekomendasi Tempat Makan Enak di Sekitar Jalur Pantura Lamongan, Pemudik Wajib Mampir

2. Santan

Santan untuk dibuat masakan, amannya direbus dahulu sambil diaduk-aduk.

Cara lain, seduh kelapa dengan air panas.

3. Rendang

Sase Lovers tims suka rendang kering?

Untuk membuat rendang yang kering, sebaiknya daging dikeluarkan dulu setelah empuk supaya tidak hancur.

Setelah itu Anda dapat merebus kuahnya sampai kering betul.

Jangan lupa menjelang kering, kuah harus terus diaduk-aduk agar tak hangus.

4. Hati Ampela

Hati untuk sambal goreng hati, bisa direbus beberapa hari sebelumnya.

Rebusan hati yang sudah dingin, bisa disimpan dalam wadah kedap udara dan disimpan di dalam freezer.

Setelah itu hati bisa diolah.

Misal, jadi sambal goreng hati.