Hindari Menyimpan Terong di Dalam Kulkas, Efek 'Ngeri' ini Bisa Terjadi Kalau Masih Dilakukan

By Ulfa, Jumat, 26 April 2024 | 09:18 WIB
Jangan menyimpan terong di kulkas, kenapa? (metarationality.com)

Tekstur kentang akan menjadi kasar dan rasanya agak manis.

Sebaiknya, simpan kentang pada suhu tujuh derajat Celsius, lalu masukkan ke kantung kertas, dan taruh di lemari dapur yang dingin.

Jika terkena matahari, klorofil pada kentang akan menumpuk sehingga bisa mengubah warna kentang menjadi hijau dan rasanya terkadang menjadi pahit.

3. Tomat

Udara dingin dalam kulkas mengubah jalur kandungan kimia di dalam tomat, memperlambat jalur yang berkontribusi pada rasa segar.

Selain itu, udara dingin di kulkas mempercepat kandungan lain yang membuat rasanya menjadi kurang nikmat.

Anda dianjurkan untuk menyimpan tomat di meja dapur. 

4. Bawang bombai

Bawang bombai membutuhkan sirkulasi udara untuk tetap segar.

Letakkan bawang bombai di dalam kantung kertas berlubang di dalam lemari dapur.

Jauhkan juga bawang bombai dari kentang ya.

Alasannya karena ini bisa membuat bawang bombai cepat membusuk.

Semoga bermanfaat ya Sase Lovers

Baca Juga: Cuma Rendam Sayuran dari Pasar dalam Air Rebusan Mi Instan, Seisi Rumah Mendadak Jadi Doyan Makan Sehat

Artikel ini pernah tayang di Kompas.com dengan judul 11 Buah dan Sayuran yang Sebaiknya Tidak Disimpan di Kulkas