10 Cara Menghemat Air Di Rumah Agar Tagihan Tidak Membengkak, Segera Dicoba!

By Dwi, Jumat, 26 April 2024 | 16:23 WIB
Cara Menghemat Air Agar Tagihan Tidak Membengkak (Freepik)

8. Gunakan Pengatur Waktu atau Irigasi yang Efisien

Menggunakan alat pengatur waktu untuk penyiraman tanaman dan memilih sistem irigasi yang efisien dapat membantu kita untuk mengendalikan jumlah air yang digunakan dalam aktivitas pertanian atau penanaman di rumah.

9. Perhatikan Kebiasaan Penggunaan Air di Dapur

Menggunakan panci yang sesuai dengan jumlah air yang dibutuhkan saat memasak, mematikan kran saat mencuci piring secara bergantian, dan merendam peralatan dapur untuk membersihkannya daripada membersihkannya di bawah air mengurangi pemborosan air.

10. Edukasi Anggota Keluarga tentang Pentingnya Hemat Air

Penting untuk mendidik anggota keluarga, terutama anak-anak, tentang pentingnya menghemat air.

Dengan pemahaman bersama, praktik hemat air akan menjadi bagian dari kebiasaan sehari-hari.

Agar tagihan air di akhir bulan tidak bengkak lagi, coba ikuti tips di atas ya sase lovers.

Semoga membantu.

Artikel ini telah tayang di Nakita.id dengan judul : Segera Terapkan Supaya Tidak Boncos, Ini Tips Hemat Air PDAM