Anda bisa menarik napas dengan perlahan selama lima hitungan dan keluarkan dengan lima hitungan.
Tarik napas dalam dan tahan napas selama 10 detik, lalu tarik napas perlahan.
Ulangi tiga kali, empat kali, atau seperlunya.
2. Tarik napas ke dalam kantong ketas
Tempatkan mulut dan hidung ke kantong kertas yang sudah mengembang.
Perlahan-lahan bernapas sampai kantong kertas kembang kempis.
Ingat, jangan pernah gunakan kantong plastik.
3. Duduk di tempat yang nyaman lalu peluk lutut Anda
Bawa lutut ke dada dan tahan dalam posisi tersebut selama dua menit.
4. Tekan dada atau bagian diagragma dengan cara membungkuk ke depan untuk menekan dada Anda.
5. Embuskan napas sambil mencubit hidung dan menutup mulut selama beberapa saat. Ulangi beberapa kali.
6. Pegang ujung lidah Anda dan tarik perlahan ke depan sekali atau dua kali.