3 Cara Ampuh Menghilangkan Bau Tak Sedap dari Bak Cuci Piring, Bikin Seisi Rumah Betah Di Dapur

By Raka, Sabtu, 25 Mei 2024 | 18:50 WIB
3 bahan dapur yang bisa mengatais bau tak sedap dari bak cuci piring. (Allrecipes)

Lakukan penuangan ini 1 kali sehari dalam jangka waktu seminggu.

Air garam atau air panas yang dituangkan ini bermanfaat untuk melenyapkan bau busuk.

Lain dengan air garam maupun air panas, soda kue dan air cuka dituangkan secara bergantian.

Baking soda sebanyak 1 sendok makan dimasukkan ke dalam saluran bak cuci terlebih dahulu. Setelah itu tuangkan 1/4 gelas cuka.

Air cuka bisa juga diganti dengan jus lemon.

Biarkan selama kurang lebih 30 menit setelah itu alirkan air panas ke dalamnya.

Bak cuci piring jadi tampak seperti baru lagi.

Selain cuka, kita juga bisa menggunakan beberapa bahan dapur lainnya.

 1. Baking Soda

Kebanyakan wastafel terbuat dari stainless steel dan akan kusam bila jarang dibsesihkan.

Jika kamu ingin westafelmu tampak seperti baru, kamu bisa membersihkannya dengan menggunakan baking soda.

Caranya adalah dengan menaburkan baking soda selama 5 menit lalu digosok dengan perlahan menggunakan spons yang lembut.

Baca Juga: Bukan Untuk Menggosok, Ini Dia Fungsi Sebenarnya Bagian Kuning Dari Spons Cuci Piring