Sudah Tahu, Tapi Sering Disepelekan, Ini Alasan Mengapa Cuci Tangan Itu Penting

By nisa, Jumat, 11 Mei 2018 | 15:25 WIB
Sudah Tahu, Tapi Sering Disepelekan, Ini Alasan Mengapa Cuci Tangan Itu Penting (nisa)

Pastikan Anda membersihkan bagian di antara jari dan di bawah kuku dengan benar, karena tempat tersebut adalah tempat yang paling banyak disinggahi kuman. 

3. Bilas dan keringkan dengan baik dengan handuk bersih.

(Baca juga: Dengan Resep Teruji ini, Tom Yam Soup Buatan Kita Pasti Enak)

(Baca juga: Segera Lakukan Hal Ini Saat Tabung Gas Bocor! Semua Ibu Wajib Tahu)

Untuk meminimalkan berkembang biaknya kuman, sebaiknya teraturlah mencuci tangan.

Terutama sebelum makan dan memasak, setelah menggunakan kamar mandi, setelah membersihkan sekitar rumah, setelah menyentuh hewan (termasuk hewan peliharaan keluarga), sebelum dan setelah mengunjungi/merawat orang sakit, setelah batuk/bersin, serta setelah berada di luar (bermain, berkebun, berjalan anjing, dll).  Jangan meremehkan kekuatan mencuci tangan!

Beberapa detik yang Anda habiskan di wastafel, bisa membuat Anda tidak mengunjungi dokter karena sakit. (SCI)

Foto dok. statefarm.com

Untuk mendapatkan buku-buku resep pilihan Sedap Saji, kunjungi juga: Kanal Belanja Sajian Sedap

(Baca juga: Tiru Cara Diet Artis Indonesia yang Dulunya Gemuk Ini, Ada yang Turun Sampai 75 Kg!)

(Baca juga: Turunkan 5,5 Kg dalam Seminggu dengan Diet Telur, Begini Caranya!)