Aneka Manfaat Serai yang Bikin Anda Kepingin Menanamnya di Rumah

By dina, Kamis, 3 Mei 2018 | 08:20 WIB
Aneka Manfaat Serai yang Bikin Anda Kepingin Menanamnya di Rumah (dina)

Yang paling menghebohkan, sesungguhnya, daun serai punya potensi besar menghasilkan minyak serai.

Ciri khasnya berbau harum.

Minyak serai mengandung geraniol sekitar 65-90%, dan citronella sekitar 30-45%.

Lucunya, kita tak pernah membicarakan potensi yang besar itu.

(Baca juga: Ini Dasar Menumis yang Harus Pemula Tahu, Resep Apapun Pasti jadi Enak)

(Baca juga: Kenikmatan 5 Resep Serba Tempe Ini Dijamin Bisa Meningkatkan Nafsu Makan Keluarga)

Cara menanamnya, pecah rumpun serai yang berukuran besar namun tidak beruas.

Kurangi hingga 3-5 cm dari pelepah sebagian daun stek.

Tinggal sebagian akar stek kira-kira 2,5 cm di bawah leher akar.

Penanaman bibit sereh dilakukan dengan cara memasukkan stek bibit ke dalam lubang di tanah.

Fungsi serai ternyata tak hanya berkutat seputar dapur.

Bagi tubuh kita pun, banyak gunanya.