Segarnya perasan air lemon dan toping buah-buahan dalam resep Cheese Lemon Curd ini membuat hari ini semakin manis. Bisa jadi teman ngobrol asyik bersama teman-teman, lho.
Durasi 20 menit
12 gelas Porsi
Ingredients
- Bahan base:
- 100 gram biskuit cracker (misal cracker)
- 100 gram almon bubuk , sangrai
- 2 sendok makan mentega tawar, lelehkan
- Bahan lemon:
- 100 gram vla instan
- 150 ml lemon jus
- 1 sendok teh kulit jeruk lemon
- Bahan cheese:
- 300 gram mascarpone cheese
- 125 gram susu kental manis
- 1/2 sendok teh pasta vanila
- Bahan buah:
Cara Membuat Cheese Lemon Curd:
- Base, campur biskuit, almon, dan mentega tawar. Aduk rata. Tuang di gelas-gelas.
- Lemon, kocok vla, lemon jus, dan kulit lemon hingga lembut dan mengembang. Tuang ke atas base. Tata buah. Sisihkan.
- Cheese, kocok mascarpone, susu kental manis, dan pasta vanila. Tuang ke atas buah. Dinginkan. (Kn)
(Baca juga: Frozen Brownies In Cup Yang Pasti Disukai Si Kecil)
(Baca juga: Serunya Santai Akhir Pekan Ditemani Bluder)
(Baca juga: SAMBAL GORENG KRECEK KACANG TOLO)
(Baca juga: BUNCIS GORENG TELUR ASIN)
(Baca juga: Sate Cireng Sambal Kacang, Camilan Seru Malam Minggu)