Makan Malam Serasa di Restoran dengan Resep Gurame Goreng Bumbu Ngohiong

By Sajian Sedap, Senin, 17 Juli 2017 | 16:52 WIB
Gurame Goreng Bumbu Ngohiong (Sajian Sedap)

Resep Gurame Goreng Bumbu Ngohiong bisa menjadi menu pilihan yang spesial untuk santap malam di rumah. Renyahnya gurame dipadukan dengan bumbu ngohiong jadi makin lezat.

Durasi 45 menit

6 porsi Porsi

Ingredients

  1. Bahan:
    • 2 ekor gurame ukuran sedang, fillet, potong-potong
    • 1 sendok makan air jeruk lemon
    • 1 sendok teh garam
    • 1/2 sendok teh merica bubuk
    • 1 sendok teh bumbu ngohiong
    • 450 ml minyak goreng untuk menggoreng
    • 1/2 sendok teh cabai bubuk
  2. Bahan pelapis:

Cara Membuat Gurame Goreng Bumbu Ngahiong:

1. Lumuri gurame dengan air jeruk lemon, garam, merica bubuk, bumbu ngohiong dan cabai bubuk. Diamkan 15 menit.

2. Celup ke dalam putih telur. Gulingkan di atas tepung sagu ubi.

3. Goreng dalam minyak yang sudah dipanaskan sampai matang. (Kn)

(Baca juga: Pepes Ayam Bumbu Rujak, Lauk Beraroma Yang Bikin Makan jadi Lahap)

(Baca juga: Yuk, Konsumsi Makanan dan Minuman Ini Agar Tidur Nyenyak Sepanjang Malam)

(Baca juga: Nasi Goreng Sederhana, Sajian Praktis Tapi Sedapnya Tak Terkira)

(Baca juga: Wow, Khasiat Jamur Kuping Ternyata Sangat Melimpah untuk Kesehatan! Ayo Segera Santap)

(Baca juga: Layak Disajikan! Rawon Blora, Sajian Sedap dan Gurih di Akhir Pekan)