30 Menit Saja Membuat Cake Chocolate Lava untuk Dessert Kesukaan Keluarga

By Virny Apriliyanty, Senin, 12 Februari 2018 | 13:03 WIB
30 Menit Saja Membuat Cake Chocolate Lava untuk Dessert Kesukaan Keluarga (Virny Apriliyanty)

Tuang ke Cetakan dan Panggang

30 Menit Saja Membuat Cake Chocolate Lava untuk Dessert Kesukaan Keluarga

Tuang ke dalam cetakan muffin pendek yang dioles margarin.

Oven dengan api bawah suhu 180 serajat Celcius 10 menit sampai matang.

Segera sajikan hangat bersama vanila ice cream dan taburan gula tepung. (By) 

(Baca juga: Telur Dadar Sayur Bumbu Semur, Cita Rasa Lezatnya Bikin Surprise Keluarga )

(Baca juga: Buat Sendiri Roti Sobek Kukus Keju, Sarapan Beda yang Bikin Ketagihan)