Si Renyah Kue Kering Keju Kentang Rumput Laut Untuk Camilan Santai Sore

By Sajian Sedap, Jumat, 22 September 2017 | 07:48 WIB
Kue Kering Keju Kentang Rumput Laut (Sajian Sedap)

Camilan yang satu ini berbahan dasar keju cheddar dan campuran kripik kentang rasa rumput laut. Dengan bahan tersebut, sudah pasti Kue Kering Keju Kentang Rumput Laut ini menjadi renyah dan nikmat

Durasi 60 menit

440 Gram Porsi

Ingredients

  1. Bahan:

Cara Membuat Kue Kering Keju Kentang Rumput Laut:

1. Kocok margarin dan garam 4 menit. Tambahkan kuning telur. Kocok rata. Tambahkan keju. Aduk rata.

2. Masukkan tepung terigu, maizena dan susu bubuk sambil diayak dan diaduk rata.

3. Ambil 8 gram adonan. Gulingkan di atas keripik kentang. Letakkan di dalam loyang yang dioles margarin.

4. Oven dengan api bawah suhu 130 derajat Celcius 35 menit sampai matang.

(Baca juga: Pasti Bisa, Kok, Membuat Si Manis Puding Lumut yang Sedang Naik Daun Ini)

(Baca juga: Cake Tape Lezat Bisa Dibuat Dengan 5 Bahan Ini)

(Baca juga: Resep Jitu Donat Kentang Klasik Lembut dan Enak)

(Baca juga: Jangan Dulu Tambahkan Sagu, Mengatasi Adonan Pempek yang Lembek Ada Caranya Lho)

(Baca juga: Yuk, Belajar Membuat Kulit Pai Cantik untuk Pai Susu sampai Pai Buah Segar)