(Baca juga: Sering Banget Salah, Ini Cara Benar Mencairkan Ayam Yang Belum Banyak Diketahui Orang)
Masalahnya, makanan tersebut dibandrol dengan harga yang cukup mahal.
Alice mengungkapkan jajanan tersebut berharga setara dengan harga 1 liter minyak goreng, ungkapnya.
Ia juga mengungkapkan dengan jumlah uang yang sama, Alice bisa membeli beras untuk keluarganya.
Dalam unggahannya tersebut, Alice menyertakan foto produk cokelat tersebut.
Tulisan Alice ini tuai perhatian publik dan jadi viral.
Bahkan, sampai tulisan ini dibuat, unggahannya sudah dibagikan lebih dari 21 ribu kali.
Beginilah isi curhatan Alice.
KEPADA,
SEMUA SUPERMARKET, MINIMARKET, Indonesia.
PERMOHONAN UNTUK TIDAK MELETAKKAN JUALAN INI DI DEKAT KASIR
Berdasarkan pada hal di atas, saya mewakili bapak-bapak diseluruh Indonesia memohon agar pihak minimarket, supermarket untuk meletakkan barang (spt dlm gambar) ke tempat lain selain dikasir.