Sering Dikira Sama, Ternyata Es Krim dan Gelato Beda Banget! Nutrisinya Juga Beda!

By Sajian Sedap, Minggu, 15 April 2018 | 05:07 WIB
Sering Dikira Sama, Ternyata Es Krim dan Gelato Beda Banget! Nutrisinya Juga Beda! (Sajian Sedap)

SajianSedap.grid.id – Hampir semua orang suka dengan es krim dan gelato.

Keduanya selalu jadi pilihan dessert yang tidak akan pernah gagal memuaskan mulut.

Banyak yang mengira kalau gelato dan es krim sebenarnya sama.

Gelato hanyalah bahasa Italia untuk es krim dan kandungannya pun sama.

Eits, tapi itu adalah pemahaman yang keliru, lo!

Es krim dan gelato ternyata punya perbedaan yang mencolok.

Kandungan nutrisinya juga berbeda.

Kalau mau tahu info selengkapnya, langsung simak di bawah ini saja, yuk!

(Baca juga: Ungkap Makanan yang Tak Bisa Ditolaknya, David Beckham: “Itu Jadi Dosa Ternikmat”)

(Baca juga: Tepung Apa yang Menghasilkan Pisang Goreng Paling Renyah? Temukan Jawabannya Pada Percobaan Ini )

Perbedaan Es Krim dan Gelato

Seperti yang kita tahu, es krim terbuat dari susu, krim, gula, dan kuning telur.