Setelah Makan Berlemak, Segarkan Tenggorokan dengan 5 Resep Minuman Buah Ini, Yuk!

By Editorial Sajian Sedap, Jumat, 15 Juni 2018 | 13:30 WIB
Setelah Makan Berlemak, Segarkan Tenggorokan dengan 5 Resep Minuman Buah Ini, Yuk! ()

BACA JUGA: Mengejutkan! Aktris Cantik Ini Ternyata Sudah 2 Tahun Temani Suami Buka Puasa di Lapas, Ini Menunya

BACA JUGA: Supaya Bebas MSG, Buat Saja Kaldu Bubuk Sendiri di Rumah, Mudah Banget, Lo!

Jus Mangga Jeruk Medan

Setelah Makan Berlemak, Segarkan Tenggorokan dengan 5 Resep Minuman Buah Ini, Yuk!

Mumpung sekarang sedang musim mangga, membuat jus satu ini bisa jadi pilihan paling mudah.

Kita tinggal menggunakan mangga yang ada di rumah.

Bisa yang asam bisa juga yang manis.

Apalagi setelah itu ditambahkan dengan aroma dan asamnya jeruk medan.

Kesegaran Jus Mangga Jeruk Medan pasti super maksimal, deh. 

Es Timun Lontar

Setelah Makan Berlemak, Segarkan Tenggorokan dengan 5 Resep Minuman Buah Ini, Yuk!

Sama seperti kelapa, buah lontar punya efek mengembalikan cairan tubuh.