Jangan Ragu Buat Ayam Katsu Ini, Masukkan Freezer dan Jadikan Stok Makan Seminggu Ke Depan!

By Dwi, Minggu, 22 Juli 2018 | 08:00 WIB
Ayam Katsu ()

SajianSedap.grid.id – Kenapa harus beli kalau kita bisa buat frozen food sendiri? 

Resepnya bisa contek resep Ayam Katsu ini. 

Kalau mau dijadikan stok, simpan di freezer setelah daging dilumuri panir, ya. 

Begitu akan dimakan, tinggal turunkan disuhu ruang, lalu goreng. 

Praktis untuk bekal sampai lauk makan.

Durasi: 35 Menit

Sajian: 8 Buah

Bahan:

2 buah dada ayam fillet

1/2 sendok makan air jeruk nipis

1/2 sendok teh kaldu ayam bubuk

1 sendok teh garam