Jadikan Sarapan Lebih Istimewa dengan Semangkuk Sup Bola Bola Daging Jagung

By Dwi, Jumat, 27 Juli 2018 | 07:00 WIB
Sup Bola Bola Daging Jagung ()

2 butir telur, kocok lepas

1 batang daun bawang iris halus

Cara Membuat Sup Bola-bola Daging Jagung:

1. Bola-bola, aduk rata semua bahan bola-bola. Bentuk bulat sebesar kelereng. Rebus di dalam air mendidih sampai mengambang dan matang. Sisihkan.

2. Rebus kembali kaldu bersama bawang putih, jahe, dan seledri sampai mendidih dan harum.

3. Masukkan bola-bola daging dan jagung. Biarkan mendidih. Tambahkan kecap asin, garam, merica bubuk, dan pala bubuk. Aduk rata.

4. Masukkan larutan maizena. Biarkan sampai mendidih. Tambahkan telur sambil diaduk agar berserabut. Menjelang diangkat tambahkan daun bawang. Aduk rata. Angkat.

BACA JUGA: Wah, Maia Estianty Ajak Ketiga Puteranya Makan Buah Ini di Vlognya!

BACA JUGA: Sensasi Mandi Rebusan Air Serai, Dijamin Besok Pegal Hilang Semua!

BACA JUGA: Penuh Tambalan Koran, Begini Kondisi Dapur Rumah Zohri yang Akan Direnovasi Pemerintah

BACA JUGA: Tak Perlu Operasi, Tahi Lalat Bisa Hilang dengan Bawang! Ini Caranya..

BACA JUGA: Baru Berhijab, Nikita Mirzani Dikabarkan Pisah dengan Suami, Momen Makan Ini Jadi Isyarat