Hijaunya Balok Puding Kelapa Muda yang Lembut Ini Bikin Jatuh Hati

By Dwi, Senin, 17 September 2018 | 14:00 WIB
Balok Puding Kelapa Muda ()

3. Bahan II, rebus santan, agar gula, pasta pandan, dan pewarna hijau sambil diaduk hingga mendidih.

4. Kocok putih telur bersama garam sampai setengah mengembang. Masukkan gula pasir sedikit-sedikit sambil dikocok sampai mengembang. Masukkan rebusan santan sedikit-sedikit sambil dikocok perlahan.

5. Tuang sepertiga adonan II di dalam loyang kotak 22x2x7 cm. Tata bahan I secara miring. Beri jarak. Tuang kembali 1/3 adonan puding. Tata kembali potongan bahan I. Tutup adonan II hingga memenuhi loyang. Bekukan.

Baca Juga : Dul Ungkap Bunda Maia dan Tante Mulan Sudah Saling Ngobrol, Katanya Bahas Masakan, Lo!

Baca Juga : Sayur Lodeh Jagung, Manis dan Gurihnya Bikin Makan Jadi Berkesan

Baca Juga : Lepas dari ASI, Warganet Puji Pintarnya Nastusha Makan Sendiri, Chelsea Olivia Bangga!

Baca Juga : Wajib Mencoba Kembang Kol Tumis Otak-Otak Ini Kalau Mau Makan Sayur Jadi Lebih Lahap

Baca Juga : Baru Belajar Masak? Tenang, Resep Balado Ikan Kembung Ini Pasti Enak dan Mudah Dibuat