Pada Senin (2/03), Ia membagikan kegiatannya setelah berolahraga bersama dengan aktris lain, Deswita Maharani.
Dengan santai, Ia memperlihatkan makanannya setelah berolahraga yang mencengangkan, yakni nasi padang!
Baca Juga : 17 Tahun Jadi Koki, Edwin Lau Beberkan 5 Makanan Termahal di Dunia yang Jadi Camilan Konglomerat
Sambil merekam, Okky berkata ‘Nikmat mana lagi yang kau dustakan. Setelah berolahraga makan nasi padang. Mantap!’
Wah, makanannya berat banget, ya!
Lalu bagaimana Okky bisa kurus kalau makannya tetap banyak seperti itu, ya?
Jawabannya kembali lagi pada olahraga rutin.