Semangkuk Sup Daging Kombinasi Bisa Bikin Malam Jadi Makin Hangat

By Dwi, Rabu, 10 Oktober 2018 | 16:30 WIB
Sup Daging Kombinasi ()

SajianSedap.id – Dari namanya saja sudah tampak kalau Sup Daging Kombinasi bisa menghasilkan rasa yang beragam.

Langsung kreasikan dengan resep berikut ini.

Pas banget untuk makan malam nanti.         

Durasi: 30 Menit

Sajian: 8 Porsi

Bahan:

500 gram daging sapi tetelan, potong kotak

3 siung bawang putih goreng, memarkan

3 cm jahe, memarkan

3 tangkai seledri, buat simpul

10 butir bakso sapi, potong-potong

5 buah jamur kuping, rendam, potong-potong